Bab 3 - Pertanyaan 4 (Terakhir)
Pelajaran terpenting apa yang Anda pelajari tentang sifat "Allah yang Cemburu"? Apakah selama ini dalam prakteknya Anda menghargai sifat Allah ini atau justru tidak menghargainya?
Sumber Buku
Idleman, Kyle. Gods at War. Surabaya: Literatur Perkantas Jawa Timur.
Moderator: Yulia Oeniyati